Selasa, 14 Januari 2014

Investasi Cabe: Labanya Pedas bikin ketagihan

Investasi cabe mulai 5 Juta


Perkembangan kehidupan manusia semakin modern, namun tetap saja mereka membutuhkan hasil alam untuk bertahan hidup. Makanan instans menurut beberapa penelitian juga tidak bagus untuk kesehatan manusia jika dikonsumsi secara berlebihan.

Cabe adalah tumbuhan yang sangat digemari dan bahkan menjadi primadona dalam dunia sayuran. Bagaimana tidak, tumbuhan yang pedas menyengat ini merupakan tanaman yang unik dan mempunyai cita rasa sendiri yang dapat membuat manusia yang memakannya:

  1. tidak ngantuk, karena kepedasan 
  2. meningkatkan libido sehingga tak jarang cabe dimasukkan dalam salah satu komposisi obat peningkat libido manusia'
  3. merupakan sumber vitamin C yang tinggi sehingga dapat bermanfaat untuk kecantikan dan kesehatan kulit. Dan banyak manfaat lainnya...
Investasi cabe
bicara investasi cabe, memang tidak ada matinya, meskipun mengalami pasang surut, tetapi usaha ini masih tetap menjanjikan. bagaimana tidak, pada saat musim puasa menjelang lebaran harga cabe bisa meroket. bahkan bisa tembus diangka Rp. 100.000,- per kilo, harga yang fantastis.. jadi tidak heran ketika ada petani cabe yang mendadak kaya karena memang harga cabe melambung tinggi sehingga keuntungannya berlipat-lipat...

Tertarik Investasi Cabe??
Jika Anda tertarik Investasi cabe berikut ini adalah perhitungan investasi cabe yang telah kami jalankan selama beberapa waktu. Berikut ini adalah perhitungan investasi cabe di lahan 1000 meter persegi, dengan modal yang dibutuhkan sekitar 5 juta. Dengan hasil 13 jutaan setelah setahun (2 kali masa tanam cabe). Berikut ini estimasi perhitungannya.. Download klik disini..

Info lebih lanjut hub via 085714190878 SMS saja karena sibuk dengan aktivitas.

Berikut ini adalah gambar lahan dan perkembangan cabe yang kami kelola..




Dalam budidaya cabe ada beberapa pohon yang kena penyakit karena cuaca, namun dapat kami atasi. Anda bisa lihat bagaimana pertumbuhan cabe yang kami budidaya diatas. Download klik disini.. Untuk mengetahui estimasi modal dan perkiraan keuntungan dalam investasi menanam cabe ini.

Info lebih lanjut hub via 085714190878 SMS saja karena sibuk dengan aktivitas.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar